Pages

Thursday, 2 July 2015

Cara Membuat Selection list di Excel

Pernahkan anda ingin membuat form menggunakan excel? Dan data yang dimasukkan berupa list atau user hanya boleh memilih salah satu data yang ada seperti gambar di bawah ini ?

Berikut  langkah-langkah untuk membuatnya :


  1. Membuat list pilihan

  2. Setting list validation dengan mengklik Data > Data Validation
  3. Pilih :
    1. Allow : List
    2. Source : Sort pilihan atau mengetik cell range


  4. Klik tombol Ok 
Kita juga bisa membuat dengan cara lain. Yaitu mengisi source dengan menggunakan name a range atau define name. dengan langkah sebagai berikut :
  1. Membuat Name a Range atau Define name
  2. Mensetting list validation dengan mengklik Data > Data Validation
  3. Pilih :
    1. Allow : List
    2. Source : =[name a range]

  4. Klik tombol Ok

No comments:

Post a Comment